Bumi dan benda benda langit lainnya berada dalam suatu susunan yang teratur. dengan begitu bumi tidak bertabrakan dengan benda benda langit lainya. sedangkan bumi berada dalam suatu susunan pelanet yang bernama tata surya. Tata surya  terdiri dari  matahari, palnet-palnet ( termasuk bumi ) dan benda benda lainya. dan itu semuanya secara langsung dan tidak langsung, beredar mengelilingi  matahari.



        Di alam semesta, banyak sekali benda benda lainya yang juga serupa dengan matahari. bintnag di langit yang berkedip-kedip  berkendudukan  sama seperti matahari. bintang bintang itu juga mempunyai susunan palnet tertentu seperti tata suraya.